3 Kondisi Kesehatan ini Bisa Bikin Kamu Halusinasi


Palingseru.com – Halusinasi atau ketidakmampuan untuk membedakan alam bawah sadar dan dunia nyata tidak hanya dialami oleh orang-orang yang mengalami masalah psikologis, pengonsumsi narkoba dan minuman beralkohol saja.

Halusinasi juga bisa dialami oleh mereka yang mengidap penyakit herpes. Selain itu ada juga tiga kondisi kesehatan yang dapat menyebabkan seseorang mengalami halusinasi.

Kondisi apa sajakah itu ? Simak ulasannya yang berikut ini, seperti dilansir Liputan6.com.

Baca juga : 10 Makanan ini Jika Kamu Makan Bisa Membuat Halusinasi

 

1. Lesi otak

Lesi otak atau cedera di bagian otak yang terjadi akibat aneurisma, kanker, dan multiple sclerosis  ternyata dapat menyebabkan seseorang sering halusinasi.

2. Penurunan daya visual

Penurunan daya visual yang disebabkan karena tumor, katarak dan penyakit lainnya bisa menyebabkan halusinasi. Hal ini terhadi karena sistem visual otak tidak lagi menerima informasi visual dari mata atau bagian dari retina, dan mulai membuat bayangan sendiri.

 

3. Folie À deux dan histeria massa 

Folie À deux dan histeria massa  merupakan penyakit yang menyebabkan kerusakan  saraf, kehilangan kontrol anggota badan, dan emosi. Kondisi ini bisa membuat seseorang sering mengalami halusinasi.


Like it? Share with your friends!