Ikan Unik Ini Punya Alat Kelamin di Kepala


Ikan Unik Kelamin di KepalaPada umumnya hewan memeiliki alat kelamin dibagian bawah namun tidak dengan ikan unik ini yang memiliki alat kelami berada di kepala.

Ikan yang diberi nama latin Phallostethus Cuulongwas ini memiliki alat kelamin yang tidak umum dimiliki oleh ikan. Ikan unik ini ditemukan  di Delta Sungai Mekong di Vietnam oleh para dalam sebuah ekspedisi penelitian.

Ikan ini masuk dalam  22 keluarga ikan jenis Phallostethidae yang merupakan sekelompak ikan yang memiliki alat kelamin berada dibawah leher. Jika pada umumnya ikan jenis Phallostethidae  melakukan pembuahan didalam tubuh nah ikan Phallostethus Cuulongwas berbeda tidak sama dengan kelompoknya ikan ini melakukan pembuahan diluar. Hal ini dibenarkan olah Lynne Parenti, kurator perikanan dari National Museum of Natural History.

”Yang jantan menyemprotkan sperma dengan cara memasukkan penisnya ke alat kelamin ikan betina, yang sama-sama terletak di wilayah kepala,” kata Parenti .

Menyusul pembuahan internal tersebut, ikan betina dari spesies ini kemudian menghasilkan telur yang kemudian dikeluarkan dari tubuh dan ditetaskan di luar.

baca juga: 7 Ikan Hiu Paling Aneh Dan Unik di Dunia

Aneh Ikan Ini Tidak Memiliki Wajah


Like it? Share with your friends!