Palingseru.com – Masyarakat kini tengah disibukkan dengan pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Segala persayaratan tengah dipersiapkan.
Dan di setiap tahunnya, pendaftaran CPNS selalu ada persayaratan baru, seperti saat ini yang dimana mengharuskan si pelamar mengunggah foto selfie dengan memperlihatkan KTP dan kartu informasi akun yang sudah dicetak untuk dapat melanjutkan ke tahap berikutnya.
Tapi ternyata masih banyak pelamar yang kurang paham dan mengalami masalah saat mengupload foto selfie mereka. Bahkan ada yang tak sengaja memasang foto peliharaan kesayangannya. Nah daripada makin penasaran, berikut ini kumpulan fotonya yang dilansir dari Brilio.net.
1.Loh loh kok, itu nama dan jenis kelaminnya laki-laki, tapi kenapa fotonya malah perempuan?

2.Hmm, siapa yang ngalamin kayak gini?

3.Sambil curhat nih.

4.Hahaha, jadi yang mau daftar CPNS kucingnya, bukan pemiliknya.

5.Hadeuh, sebelum diupload coba dicek lagi foto dan posisinya.
6.Ini lagi, berlatar belakang warna biru maksudnya, bukan Biru anak Rachel Vennya.

7.Sama aja nih, mungkin mereka penggemarnya Biru.
