Palingseru.com – Perkenalkan, Savanna Blade, model cantik yang wajahnya mirip seperti boneka. Ya, Savanna Blade bisa dibilang sebagai ‘boneka hidup’. Dia memiliki mata besar dengan bola mata indah, hidung super mancung, wajah tirus, dan bulu mata yang lentik.
Sosok Savanna sendiri mulai ramai diperbincangkan saat ia tampil layaknya elf, ras yang dikenal dengan telinga runcingnya yang kerap muncul di game dan berbagai film terkenal.
Sejak saat itu ia menjadi viral. Nah pasti penasaran kan dengan model cantik beraparas seperti boneka ini? Yuk langsung saja kepoin foto-fotonya di bawah, melansir dari Brilio.net. Awas nggak bisa kedip!