Ada yang unik di Pegunungan andes yakni salju yang ada disana tidak seperti salju yang ada dipegunungan lainya, Salju yang ada di pegunungan Andes ini berbentuk seperti rumput salju jika dilihat dari atas dan jika dilihatdari dekat saju disini berbentuk runcing runcing.
Pegunungan andes merupakan pegunungan terpanjang yang masuk dalam 7 negara ntara lain Venezuela, Kolombia, Ekuador, Peru, Bolivia, Chili dan Argentina. Nah, antara Chili sampai Argentina pesona alam yang indah dipegunungan andes menjadi daya tarik wisatawan dalam dan luar negri.
Pada ketinggian 4.000 mdpl kamu akan menemukan bentuk salju yang sangat unik di pegunungan andes bentuk salju ini tidak seperti salju yang ada pada umumnya salju disini berbentuk meruncing dengan ketinggian mencapai 2 cm hingga 5 meter salju salju runcing unik ini sering disebut sebagai Penitentes.
Penitentes terbentuk akibat dari sinar matahari yang langsung menyinari kawasan salju sehingga salju tidak sempat meleleh, melainkan menyublim. Ujung yang runcing berdasar dari konsentrasi sinar mentari yang lebih banyak di atas dibanding bagian bawah salju.
Para peneliti juga menyebutkan jika salju salju unik di pegunungan andes ini tidak akan mencair akibat pemanasan global. Nah keanehan yang ada di pegunungan andes ini sepertinya dimanfaatkan oleh para wisatawan untuk melihat dari dekat bentuk saju yang unik ini sehinga tempat ini menjadi salah satu tujuajan wisata favorit.
Nah kamu ingin melhatnya secara langsung keanehan yang ada di pegunungan andes ?
baca juga: 5 Pegunungan Paling Tinggi Dalam Sistem Tata Surya