5 Penyebab Wanita Suka Dengan Pria Gemuk


pria gemuk

Palingseru.com – Memang kebanyakan dari sekian banyak wanita memilih kepada pria yang mempunyai postur tubuh langsing , layaknya pria ideal. Namun dari sekian banyak wanita yang menyukai bentuk tubuh pria yang ideal, ada juga wanita yang suka dengan pria yang mempunyai tubuh gemuk.

Bahkan pria yang memiliki tubuh gemuk itu mempunyai alasan tersendiri bagi para wanita. Kira – kira seperti apa ya alasan – alasan tersebut ? sepertinya menjadi hal yang menarik , bukan ? Mau tahu lebih lanjut , yuk ikuti penjelasan yang berikut ini :

1. Pria Gemuk Lebih Hangat

Pria gemuk itu lebih hangat, nah inilah alasan yang banyak dilontarkan oleh para wanita yang menyukai pria bertubuh gemuk. Pria gemuk lebih memeberikan sensasi kehangatan yang luarbiasa dibandingkan dengan pria yang bertubuh kurus ketika sedang dipeluk saat udara dingin atau berangin.

2. Pria Gemuk Lebih Menggemaskan

Terlihat dari bentuk pipinya yang chubby, pria gemuk lebih menggemaskan. Apalagi dilihat dari bentuk perutnya yang buncit. Tak sabar untuk kita ingin menyentuh , bahkan mencubitnya. hemmm tentunya bukan cubitan kekerasan dong ya, cubitan ini lebih untuk kita menjahilinnya.

3.Menghabiskan Makanan

Saat kencan , inilah waktu yang paling disukai wanita terhadapa pria gemuk. Pria yang gemuk lebih suka menghabiskan makanan, tentunya ini akan membuat ketika makanan yang ia pesan tidak habis, dan pria gemuk inilah yang akan menampung makanan tersebut. Pastinya makanan yang dibeli tidak akan mubazir.

4. Tidak Rewel Tentang Makanan

Inilah yang  menjadi salah satu penyebab , kenapa wanita suka pria gemuk . Pada dasarnya pria gemuk tidak akan rewel tentang makanan. Tentunya akan membuat wanita tidak bingung – bingung lagi untuk memasak.

5. Merasa Aman

Pria gemuk lebih bisa menjaga wanita dari hal – hal buruk yang menghampirinya. Nah, itulah kenapa wanita suka pria gemuk. Karena wanita merasa aman saat berada disisi pria gemuk.

Nah, itulah kenapa wanita menyukai pria gemuk. Dari kelima penjelasan di atas merupakan beberapa penyebab wanita seka dengan pria gemuk.


Like it? Share with your friends!