Palingseru.com – Berita Piala Dunia di Korea Utara ini sangat lah aneh dan berbeda dengan yang lainnya. Keanehan ini terlihat dari beritanya yang memberitakan kejadian yang tidak benar atau berita hoax.
Jika sudah kita ketahui bahwa yang masuk final di Piala Dunia 2014 ono adalah Argentina dan Jerman. Namun, jika di Korea Utara (Korut) memberi beritaa yang berbeda dengan kenyataannya.
Seperti dilansir Tribunnews.com, media asal Korea Utara mengatakana bahwa tim nasional Korea Utara berhasil lolos dari fase grup. Mereka berhasil lolos setelah mengalahkan Jepang (7-0), Amerika Serikat (4-0), dan China (2-0).
Setelah itu, pada babak ke 16 Korea Utara akan melawan Portugal yang di lakukan di Brasil tersebut. Namun, kenyataannya Portugal yang tergabung dalam grup G di Piala Dunia 2014, gagal melewati fase grup.
Berita ini pastinya telah menipu warga Korea Utara mengenai pertandingan empat tahunan tersebut. Tapi, meskipun di anggap menipu, tetap saja ini bukan hal yang aneh bagi pemerintah di sana.
Hal ini tak menjadi masalah besar untuk media di sana, karena setiap berita luar yang di katakan di sana, maka pembawa acara akan mengatakan hal yang berbeda dengan kenyataan karena sudah di sulih suarakan.
Oleh karena itu, semua warga di Korea Utara tidak akan bisa menonton Piala Dunia secara langsung, karean setiap pertandingan akan di tayangkan setelah 24-35 jam setelah pertandingan.
Penipuan ini tentunya sungguh sangat aneh. Lalu kenapa ya Korea Utara melakukan hal seperti ini?