5 Tingkah Aneh Penis Saat Kamu Mengalami Masalah Kesehatan, Mau Tahu Seperti Apa


penis_20160404_223449

palingseru.com – Penis merupakan organ pada bagian antara pangkal paha yang berfungsi sebagai saluran keluarnya air seni (urin) dan air mani (sperma). Tak hanya itu, penis juga bisa menjadi salah satu alat sebagai pengukur kesehatan.

Namun di saat penis ingin memberitahukan adanya masalah kesehatan, biasanya akan bertingkah aneh. Penasaran? Berikut ini 5 tingkah aneh penis yang menunjukkan bahwa kamu mengalami masalah kesehatan.

1.Disfungsi ereksi

Gejala dari disfungsi ereksi adalah tidak dapat menahan ereksi, libido rendah, dan lain-lainnya. Jika penis kamu mengalami seperti ini, itu tandanya kamu sedang mengidap penyakit diabetes. Faktor risiko lain dari penyakit ini bisa menderita penyakit kardiovaskular. Jika sudah seperti ini, sebaiknya kamu mengecek tingkat gula darah dan jantung kamu.

2.Hilangnya sensitivitas penis

Setiap pria akan mengalami kondisi ini, namun di saat usianya sudah 40 ke atas. Namun jika pria yang mengalami kondisi di bawah umur tersebut, bisa jadi testosteron-nya rendah.

3.Tidak orgasme

Jika kamu terangsang tetapi tidak bisa orgasme, berarti ada masalah pada kelenjar prostat. Kondisi ini dikenal sebagai blue balls (kemacetan prostat dan testis membesar). Kondisi ini bisa membuat penderitanya terasa lega ketika darah yang terperangkap dilepaskan melalui intervensi medis.

4.Penis menyusut karena perubahan suhu

Jika penis kamu tiba-tiba menyusut karena perubahan suhu seperti terlalu panas atau terlalu dingin, itu tandanya kurangnya aliran darah ke daerah yang mempengaruhi produksi sperma. Dampak bahaya dari kondisi ini bisa membuat kamu tidak subur.

5.Tidak ereksi di pagi hari

Apakah kamu sering mengalami kondisi ini? Jika iya, ini bisa jadi kamu sedang depresi. Sebab, saat seseorang yang mengalami depresi, biasanya libido dan kinerjanya menjadi rendah. Sehingga tidak bisa ereksi di pagi harinya.


Like it? Share with your friends!